
Dengan telah diterapkannya Laboratorium Information System (LIS) pada unit laboratorium yang berfungsi untuk mengambil hasil test langsung dari alat untuk disimpan di dalam komputer data center, Maka untuk lebih mempercepat distribusi informasi hasil test saat ini sedang dipersiapkan oleh Unit Laboratorium, IT dan vendor penyedia LIS agar informasi hasil test laboratorium tersebut dapat diakses langsung melalui komputer di seluruh ruang perawatan (rawat inap).
So..Tunggu tanggal launching nya...






Sistem informasi manajemen (SIM) bukan sistem informasi keseluruhan, karena tidak semua informasi di dalam organisasi dapat dimasukkan secara lengkap ke dalam sebuah sistem yang otomatis. Aspek utama dari sistem informasi akan selalu ada di luar sistem komputer.
Begitu banyaknya ruangan di RS yang juga berarti lebih banyak lagi Nomor Telepon yang terpasang. Untuk menghafalkan semuanya juga akan terasa sulit. Ruang-ruang yang menggunakan komputer juga banyak sehingga kebutuhan kami untuk menghubungi ruangan-ruangan tersebut ketika ada suatu permasalahan di komputer.